INIBANTEN.COM – Kolombia finis di puncak Grup D Copa America 2024 setelah imbang 1-1 dengan Brasil pada laga terakhir di Levi’s Stadium, California, Rabu pagi WIB, 3 Juli 2024.

Ini memastikan Tim Samba yang keluar sebagai runner up Grup D jumpa Uruguay sebagai juara Grup C di perempat-final, sementara Kolombia juara Grup D meladeni Panama yang finis sebagai runner up grup C.

Sementara partai. perempat final lainnya, Argentina juara bertahan Copa America akan melawan Ekuador, dan Venezuela bertemu Kanada.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini