Inibanten.com – PSSI, diwakili anggota EXCO, Arya M. Sinulingga, mengonfirmasi drawing pembagian grup diundur setelah Gubernur Bali, I Wayan Koster, menolak kehadiran Israel sebagai tim peserta.

Mengenai pergantian waktu dan lokasi drawing serta keberlangsungan Piala Dunia U-20 sendiri masih akan dibicarakan dengan FIFA.

Arya tidak menutup kemungkinan Piala Dunia U20 digelar di dua negara sebagai opsi alternatif. Dan seharusnya drawing digelar pada 31 Maret 2023.

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini